RI-Armenia Bahas Peningkatan Kerjasama IT dan Fasilitas Bebas Visa Kunjungan
ASPEK.ID, JAKARTA - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengharapkan hubungan sejarah yang cukup lama terjalin antara Indonesia dan Armenia, harus didorong menjadi kerjasama yang saling menguntungkan. Harapan tersebut disampaikan oleh Presiden ...