AP Hotel-Telkomsel Garap Transformasi Digital
Telkomsel berkolaborasi dengan PT Angkasa Pura Hotel dalam implementasi digitalisasi operasionalnya dengan layanan Telkomsel Enterprise. Kerja sama tersebut ditandai dengan penandatanganan nota kesepahaman tentang penerapan layanan Telkomsel Enterprise, Jumat (27/5/2022). ...