Jalan Sehat Bersama BUMN Serentak Digelar di 234 Kabupaten/Kota
Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mengajak seluruh karyawan BUMN dan masyarakat untuk mengikuti Jalan Sehat Bersama BUMN yang digelar secara serentak di 234 kabupaten/kota pada Minggu (19/2). ...