Tag: Kementerian Investasi

Bahlil Janji Bantu dan Permudah Perizinan Investor

Permudah Izin UMKM, Bahlil Luncurkan Online Single

ASPEK.ID, JAKARTA - Menteri Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal Bahlil Lahadalia menyebutkan mayoritas UMKM belum memiliki legalitas perizinan berusaha. Hal itu menjadi kendala bagi UMKM untuk memperoleh pembiayaan dan mengembangkan usahanya. ...

Jadi Klaster Covid-19, 52 Kantor di Jakarta Ditutup

Jokowi Targetkan Bahlil Rp900 T pada 2021

ASPEK.ID, JAKARTA - Menteri Investasi Bahlil Lahadalia mengatakan ada beberapa hal yang diperintahkan Presiden Joko Widodo setelah menugaskannya sebagai Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal. “Bapak Presiden memerintahkan kami adalah ...

Bahlil Jelaskan Beda BKPM & Kementerian Investasi

ASPEK.ID, JAKARTA - Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia menyampaikan, tugasnya kini adalah menyinergikan investasi-investasi yang berasal dari dalam dan luar negeri, baik di pemerintah pusat maupun ...

DPR Siap Kawal Kinerja Kementerian Baru

ASPEK.ID, JAKARTA - Anggota Komisi XI DPR RI Masinton Pasaribu menyambut baik keputusan Presiden Joko Widodo yang membentuk Kementerian Investasi. Melalui kementerian baru ini, iklim investasi jelang berakhirnya masa pandemi ...

7 Langkah Pemerintah Jaga Iklim Usaha, Investasi dan Daya Saing

Pemerintah Harus Hilangkan Faktor Penghambat Investasi

ASPEK.ID, JAKARTA - Pemerintah menghapus Kementerian Riset dan Teknologi (Kemenristek) dari Kabinet Indonesia Maju dan meleburnya ke Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud). Adapun penggabungan tersebut telah disetujui DPR melalui Rapat ...

Jokowi Minta DAK Diberikan ke PTSP di Daerah

BKPM Jadi Kementerian Tak Jamin Investasi Naik

ASPEK.ID, JAKARTA - Ekonom Indef, Bhima Yudhistira Adhinegara mencatat pembentukan Kementerian Investasi dan Penciptaan Lapangan Kerja dinilai tidak menjamin investasi di Indonesia naik signifikan. Sebab, ada sejumlah masalah fundamental yang ...

Jokowi Minta DAK Diberikan ke PTSP di Daerah

BKPM Jadi Kementerian Investasi

ASPEK.ID, JAKARTA - DPR setuju dengan pembentukan dua kementerian dalam Rapat Paripurna, Jumat (9/4/2021). Keduanya yakni Kementerian Investasi serta Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi. Pembentukan kementerian ini sesuai hasil ...

Welcome Back!

Login to your account below

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.