BSI Laba Rp742 Miliar di Kuartal I-2021
ASPEK.ID, JAKARTA - Direktur Utama PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) Hery Gunardi menyatakan laba bersih BSI sebesar Rp742 miliar pada kuartal I-2021. Capaian ini mengalami peningkatan 12,85% dibandingkan dengan periode ...