Bayar Utang, Waskita Terbitkan Obligasi Rp1,66 Triliun
ASPEK.ID, JAKARTA - SVP Corporate Secretary Waskita Karya Ratna Ningrum menyatakan PT Waskita Karya Tbk. (WSKT) akan menerbitkan obligasi baru untuk refinancing atas obligasinya yang jatuh tempo pada kuartal III/2021 sebesar Rp1,66 ...