Menkeu Diminta Lebih Selektif Beri PMN untuk BUMN
ASPEK.ID, JAKARTA - Anggota Komisi XI DPR RI Rudi Hartono Bangun meminta Menteri Keuangan untuk lebih selektif dalam memberikan Penyertaan Modal Negara (PMN) kepada sejumlah Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Menurutnya, ...