Humpuss Intermoda Rugi US$439.434 di Awal 2021
Emiten transportasi gas Alam cair (LNG) PT Humpuss Intermoda Transportasi Tbk. (HITS) mencatatkan rugi bersih US$439.434 pada semester I/2021. Mengutip keterbukaan informasi yang dipublikasikan Rabu (15/9/2021), pada periode yang sama ...