Pemprov DKI Siapkan 2 Rusun Jadi Tempat Isolasi Terkendali
Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (PRKP) DKI Jakarta menyiapkan dua rusun sebagai tempat isolasi terkendali bagi pasien COVID-19. Dua rusun tersebut masing-masing Rusun Daan Mogot di Jakarta Barat dan ...