Dari Terusan Suez,Mesir dapat Fulus Berapa Setiap Hari?
Dilansir dari www.suezcanal.gov.eg, biaya melewati Terusan Suez terbagi dalam 13 kategori. Kategori tersebut antara lain tanker minyak mentah, tanker minyak bumi, kargo kering, dan lain-lain. Tarif juga mempertimbangkan jenis kargo, ...