Mendagri: Indonesia Punya Kekuatan Diaspora Tidak Kalah dengan Tiongkok
Mendagri Muhammad Tito Karnavian menghadiri pengukuhan pengurus Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Gerakan Ekonomi dan Budaya Minang (Gebu Minang) periode 2022-2027. Dalam kesempatan itu, Mendagri berpesan agar masyarakat Indonesia umumnya dan ...